Contoh Latihan Soal CPNS TIU bagian 3

Berikut contoh Contoh Latihan Soal CPNS TIU bagian 3, silahkan pelajari Contoh Latihan Soal CPNS TIU di bawah ini:

Contoh Latihan Soal CPNS TIU
31.Semua Kepala Sekolah adalah sarjana. Sementara Kepala Sekolah adalah guru. Jadi :
a. Sementara guru adalah sarjana.
b. Sementara sarjana adalah Kepala Sekolah
c. Sementara guru adalah Kepala Sekolah.
d. Semua guru adalah sarjana.

Contoh Latihan Soal CPNS TIU
32.Semua polisi berbadan tegap. Sebagian polisi adalah polisi lalu lintas. Jadi :
a. Polisi lalu lintas pasti berbadan tegap
b. Ada polisi yang tidak berbadan tegap
c. Semua polisi pasti polisi lalu lintas.
d. Sebagian polisi lalu lintas berbadan tegap.

Contoh Latihan Soal CPNS TIU

33.Tidak semua sarjana sastra menguasai bahasa Prancis. Tidak semua sarjana sastra Prancis lancar berbicara bahasa Prancis. Semua sarjana jurusan Indonesia lancar berbicara bahasa Indonesia. Sunaryati adalah sarjana jurusan Jerman. Jadi :
a. Sunaryati lancar berbicara bahasa Jerman.
b. Sunaryati mungkin tidak lancar berbicara bahasa Perancis.
c. Sunaryati tidak mungkin lancar berbicara bahasa Jerman.
d. Sunaryati mungkin lancar berbicara bahasa Jerman.

Contoh Latihan Soal CPNS TIU

34.Semua pejabat tidak miskin. Semua mahasiswa tidak dapat dibohongi. Maka ….
a. Pejabat tidak dapat dibohongi.
b. Mahasiswa tidak miskin.
c. Pejabat dan mahasiswa tidak miskin dan tidak dapat di bohongi.
d. Tidak dapat ditarik kesimpulan.

Contoh Latihan Soal CPNS TIU

35.Semua binatang adalah makhluk hidup. Semua makhluk hidup akan mati. Kera dalah binatang yang berekor. Tidak semua binatang yang berekor dapat memanjat. Jadi :
a. Kera dapat memanjat pohon.
b. Kera tidak dapat memanjat pohon.
c. Kera tidak mungkin akan mati.
d. Kera akan mati.

Contoh Latihan Soal CPNS TIU

36.Semua dosen adalah sarjana. Sementara dosen adalah adalah ahli bahasa. Jadi :
a. Sementara ahli bahasa adalah sarjana
b. Sementara sarjana adalah dosen
c. Sementara ahli bahasa adalah dosen
d. Semua ahli bahasa adalah sarjana

Contoh Latihan Soal CPNS TIU

37.Semua siswa SMA X pandai. Sebagian besar siswa SMA X berasal dari keluarga kaya. Jadi :
a. Semua asiswa yang pandai adalah siswa SMA X.
b. Sebagian besar siswa SMA X kaya dan pandai.
c. Sebagian besar siswa yang kaya dan pandai adalah siswa SMA X.
d. Sebagian siswa SMA X kaya dan kurang pandai.

Contoh Latihan Soal CPNS TIU

38.Semua insinyur sipil pandai matematika. Sarwono bukan insinyur sipil. Jadi…
a. Sarwono tidak pandai dalam matematika
b. Sarwono adalah sarjana sastra
c. Tidak ada kesimpulan yang benar
d. Sarwono pandai dalam matematika

Contoh Latihan Soal CPNS TIU

39.Olahragawan yang baik bersifat sportif dalam bertanding. Orang yang sportif belum tentu olahragawan. Abdullah Hasan adalah juara tinju kelas ringan. Abdullah Hasan adalah pegawai Bank Andalas. Seorang juara belum tentu sportif dalam bertanding. Jadi :
a. Abdullah Hasan mungkin bukan olahragawan yang baik
b. Abdullah Hasan bersifat sportif dalam bekerja
c. Bank Andalas mempunyai pegawai yang sportif
d. Abdullah Hasan bukan olahragawan yang baik

Contoh Latihan Soal CPNS TIU

40.Semua ilmuwan selalu memiliki wawasan yang luas. Ilham seorang ilmuwan yang tidak suka membaca. Jadi :
a. Ilham seorang ilmuwan yang tidak suka memiliki wawasan luas.
b. Walaupun tidak suka membaca Ilham memiliki wawasan yang luas.
c. Semua ilmuwan tidak suka membaca.
d. Membaca tidak menambah wawasan seorang ilmuwan.

JAWABAN
Contoh Latihan Soal CPNS TIU
31. d
32. a
33. b
34. d
35. d
36. a
37. b
38. c
39. a
40. b

Contoh Latihan Soal CPNS Tes Intelegensi Umum (TIU) Bagian 2

Silahkan pelajari contoh Latihan Soal CPNS Tes Intelegensi Umum (TIU) bagian 2 ini:

Contoh Latihan Soal CPNS TIU
11.Sebagian A adalah N. N bukan U. Sebagian A bukan B adalah U. Semua N, B, dan U adalah A; jadi :
a. Semua A adalah U bukan B.
b. Semua A adalah N bukan U.
c. Semua A bukan N bukan B.
d. Sebagian A bukan U, bukan B, bukan N.

Contoh Latihan Soal CPNS TIU
12.Jika tidak benar dikatakan “bahwa semua orang tentu berbahagia”, maka…
a. Semua orang akan tidak bahagia.
b. Tidak semua orang mengerti bahagia.
c. Sebagian orang akan berbahagia.
d. Tak semua orang tidak mengerti bahagia.Contoh Latihan Soal CPNS TIU
13.Maya selalu memberi hadiah barang-barang mahal. Andi diberi hadiah dasi oleh Maya. Jadi : .
a. Dasi pemberian Maya mahal.
b. Dasi adalah barang mahal.
c. Andi selalu diberi hadiah barang-barang mahal.
d. Tak ada hadiah yang tidak mahal.Contoh Latihan Soal CPNS TIU
14.Semua anak pandai bernyanyi. Sebagian anak pandai memainkan gitar. Sebagian anak yang bermain gitar juga meniup suling. Jadi :
a. Anak yang pandai bermain gitar tentu pandai bernyanyi.
b. Sebagian anak pandai bernyanyi, bermain gitar, dan meniup suling.
c. Anak yang pandai meniup suling tentu pandai bernyanyi.
d. Anak yang pandai bernyanyi belum tentu dapat bermain suling.Contoh Latihan Soal CPNS TIU
15.Semua bayi minum ASI. Sebagian bayi diberi makanan tambahan. Jadi :
a. Semua bayi minum ASI dan diberi makanan tambahan.
b. Bayi yang minum ASI biasanya diberi makanan tambahan.
c. Sebagian bayi minum ASI dan diberi makanan tambahan.
d. Bayi yang diberi makanan tambahan harus minum ASI.Contoh Latihan Soal CPNS TIU
16.Kebanyakan radio yang dijual di toko Aneka adalah radio transistor. Kebanyakan petani membeli radio transistor. Hari kamis yang lalu Sukarjo membeli radio di toko Aneka. Sukarjo adalah anak seorang petani. Toko Aneka Adalah langganan para petani. Jadi…
a. Sukarjo membeli radio transistor di toko Aneka
b. Sukarjo adalah langganan toko Aneka
c. Sukarjo pernah membeli batu baterai di toko Aneka
d. Tak ada yang benarContoh Latihan Soal CPNS TIU
17.Sudah lebih dari satu bulan Pak Dimin tidak keluar dari kampungnya. Banyak orang dari kampung itu menjahitkan pakaian padanya. Beberapa hari yang lalu ia terkena influenza sejak minggu yang lalu hingga sekarang. Jadi :
a. Tidak ada orang di luar kampung yang menjahitkan pakaian pada Pak Dimin
b. Pak Dimin terserang penyakit influenza
c. Pak Dimin mendapat bibit penyakit menular di kampungnya
d. Dikampungnya Pak Dimin hanya terjangkit penyakit menularContoh Latihan Soal CPNS TIU
18.Semua makhluk hidup akan mati. Aku memiliki bunga bougenvil. Dari pilihan-pilihan berikut, manakah yang tidak berhubungan dengan dua pernyataan tersebut?
a. Bougenvilku kelak akan mati.
b. Pada masa lalu, bougenvilku pernah tumbuh.
c. Bunga merupakan bagian makhluk hidp.
d. Kak Dirman Toba memiliki bunga bougenvil merah.Contoh Latihan Soal CPNS TIU
19.Lampu neon 20 watt lebih terang dari lampu bolam 20 watt. Lampu neon 20 watt buatan luar negeri lebih mahal dari lampu neon 20 watt buatan dalam negeri. Lampu yang lebih terang atau lebih tahan lama harganya lebih mahal. Jadi :
a. Lampu neon buatan dalam negeri lebih murah dari lampu bolam buatan luar negeri.
b. Lampu neon 20 watt lebih mahal dari lampu bolam 20 watt.
c. Bola lampu 20 watt buatan luar negeri lebih mahal dari lampu bolam 20 watt buatan dalam negeri.
d. Lampu neon 20 lbih mahal dari lampu bolam 1000 watt.Contoh Latihan Soal CPNS TIU
20.Pak Ali menghemat biaya perjalanan dari kota A ke kota C. Rute perjalanan tersebut harus dilakukan dengan dua kali penerbangan, dari kota A ke kota B dilanjutkan dari kota B Ke kota C. Tarif maskapai burung dari kota A ke kota B lebih mahal daripada maskapai Rusa, tetapi tidak melebihi tarif maskapai Ular. Tarif maskapai Ular dari kota B ke kota C kurang dari tarif maskapai burung tetapi sama dengan tarif maskapai Rusa. Maskapai yang dipilih olek Pak Ali dalam dua penerbangan tersebut…
a. Ular dan Rusa
b. Burung dan Ular
c. Rusa dan Ular
d. Rusa dan BurungJAWABAN Contoh Latihan Soal CPNS TIU Bagian 2
11. d            
12. c            
13. a            
14. b            
15. c            
16. d         
17. d            
18. d            
19. b           
20. c      

Tak Cuma Seleksi CPNS, UN Pun Pakai Komputer

 Sedikitnya ada dua perubahan dalam pelaksanaan Ujian Nasional (UN) tahun ini. Selain tidak lagi menjadi syarat utama kelulusan, pemerintah juga menginisiasi program UN berbasis komputer atau computer based test (CBT)

UN CBT ini serupa dengan sistem computer assisted test (CAT) pada seleksi calon pegawai negeri sipil (CPNS). Dilansir laman Kemendikbud, sistem CBT sendiri akan bermanfaat untuk memperlancar proses pengadaan UN serta meningkatkan mutu, fleksibilitas dan kehandalan UN. Nantinya, UN dapat dilaksanakan kapan saja dan tidak selalu serentak dengan soal ujian yang setara dengan UN konvensional menggunakan bundel soal dan lembar jawaban.

CBT juga memberikan hasil yang lebih cepat dan detail kepada siswa, orangtua dan sekolah. Seperti pada CAT CPNS, peserta UN CBT dapat langsung mengetahui nilai mereka di akhir ujian.

Tahun ini Kemendikbud mulai merintis pelaksanaan UN CBT dengan target beberapa sekolah pada setiap jenjang di setiap provinsi. Di tahun-tahun berikutnya, Kemendikbud bermaksud memperluas jangkauan UN CBT di 34 provinsi. Sistem tersebut juga akan dipakai pada UN di jenjang SMP/sederajat, SMA/sederajat, serta ujian Paket B dan C.

Saat ini Kemendikbud sedang memverifikasi data 862 sekolah yang akan mengikuti UN CBT. Pelaksanaan UN CB dijadwalkan pada 7-22 April 2015.

Passing Grade/Nilai Ambang Batas Nilai Seleksi CAT CPNS

Passing Grade/Nilai Ambang Batas Nilai Seleksi CAT CPNS~Pelaksanaan seleksi CPNS tahun 2014 telah dimulai semenjak bulan September tahun 2014 kemarin. Seleksi CPNS pada tahun 2014 wajib dilakukan secara online menggunakan aplikasi Computer Assested Test atau yang saat ini lebih dikenal dengan singkatan CAT. Baik menggunakan aplikasi CAT BKN maupun aplikasi CAT Kemdikbud. Dengan pelaksanaan ujian CAT Online ini diharapkan hasilnya lebih transparan. Karena setiap peserta dapat langsung mengetahui nilai Tes Karakteristik Pribadi (TKP), Tes Intelegensia Umum (TIU) dan Tes Wawasan Kebangsaan (TWK). Disamping itu, panitia lokal pelaksanan ujian CAT akan langsung menempelkan nilai Tes Kompetensi Dasar (TKD) yang diperoleh oleh semua peserta.Salah satu yang ditunggu-tunggu oleh peserta CAT online adalah passing grade atau nilai ambang batas nilai seleksi CAT CPNS Tahun 2014. Nilai ambang batas TKD adalah nilai minimal yang harus dipenuhi oleh setiap peserta ujian seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil. Nilai passing grade ini menjadi indikator awal apakah peserta yang bersangkutan berpeluang besar lulus atau tidak. Karena TKD memiliki bobot 60% penilaian secara keseluruhan. Sisanya (40%) adalah Tes Kompetensi Bidang (TKB).Tidak berbeda jauh dengan nilai ambang batas TKD tahun 2013 lalu, akhirnya tanggal 3 Oktober 2014 lalu, Men PAN RB mengeluarkan Permen PAN RB NOMOR : 29 TAHUN 2014 TENTANG NILAI AMBANG BATAS TES KOMPETENSI DASAR SELEKSI CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL TAHUN 2014. Nilai ambang batas dimaksud adalah mengikuti kriteria sebagai berikut :
1.72 % dari nilai maksimal (175) Tes Karakteristik Pribadi dengan jumlah soal 35, yaitu 126.
2.50 % dari nilai maksimal (150) Tes Intelegensia Umum dengan jumlah soal 30, yaitu 75.
3.40 % dari nilai maksimal (175) Tes Wawasan Kebangsaan dengan jumlah soal 35, yaitu 70.Nilai ambang batas ini tidak berlaku kumulatif. Tetapi berlaku untuk setiap sub unsur TKD. Artinya, jika dilihat total skor ambang batas diatas adalah 271, bukan berarti seorang peserta tes yang melampau skor 271 sudah pasti memenuhi nilai ambang batas TKD. Karena nilai ambang batas dilihat persubunsur TKD. Yaitu TKP minimal harus mencapai nilai minimal 126, TIU harus mencapai nilai minimal 75 dan TWK harus mencapai nilai minimal 70. Permeneg PAN RB Nomor 29 tahun 2014 .

CONTOH SOAL DAN PEMBAHASAN CPNS KESEHATAN

Tes Kompetensi Dasar telah dilalui bagi yang lolos saatnya mempersiapkan tes selanjutnya yaitu Tes Kompetensi Bidang. Jangan khawatir, anda bisa belajar soal-soal Tes Kompetensi Bidang [ TKB ] hanya di blog kami ini. Telah banyak kami share beberapa contoh soal yang bisa anda pelajari disini. Kali ini kami share kembali soal yang terbaru Tes Kompetensi Bidang Kesehatan. SOAL DAN PEMBAHASAN CPNS KESEHATAN ini dengan pembahasan jawaban didalamnya sehingga mempermudah anda dalam belajar. Bagi yang tidak lolos Tes Kompetensi Dasar jangan bersedih hati, masih ada waktu untuk anda meraihnya dikemudian hari. Mulailah hari ini dengan lebih giat belajar guna mempersiapkan diri mengikuti Ujian CPNS yang akan datang. Berikut beberapa contoh soal dari Tes Kompetensi Bidang Kesehatan.CONTOH SOAL DAN PEMBAHASAN CPNS KESEHATAN1. Suatu pengamatan dalam bidang kesehatan yang didorong oleh  masalah sosiologi, mengacu pada ….. a.  sosiologi dalam medis
b.  sosiologi dalam kesehatan
c.  sosiologi mengenai kesehatan
d.  sosiologi mengenai bidang medisJawaban C. sosiologi mengenai kesehatan
sosiologi mengenai kesehatan mengacu pada pengamatan dan analisa dengan cara mengambil jarak dan terutama dimotivasi oleh suatu masalah sosiologi.CONTOH SOAL DAN PEMBAHASAN CPNS KESEHATAN
2. Baik Field maupun Sarwono menyatakan bahwa illness merupakan suatu fenomena subjektif karena hal-hal berikut ini, kecuali …. a. diantara kelompok yang berbeda suatu penyakit akan selalu diberi makna yang sama
b. setiap individu memiliki perbedaan penafsiran tentang makna suatu penyakit
c. setiap penyakit mempunyai makna subjektif berdasarkan pengalaman subjektif pula
d. penafsiran tentang makna penyakit dalam  satu masyarakat dapat berbeda dengan masyarakat lainnyaJawaban: A. diantara kelompok yang berbeda suatu penyakit akan selalu diberi makna yang sama. diantara kelompok yang berbeda dimungkinkan suatu penyakit diberi makna yang berbeda tidak selalu sama, karena setiap kelompok mempunyai pandangan subjektif tentang penyakit tersebut yang tidak samaCONTOH SOAL DAN PEMBAHASAN CPNS KESEHATAN
3. Hasil penelitian dari Koos tentang perilaku sakit di suatu komunitas di Amerika Serikat, menyatakan bahwa …a. dalam kebudayaan orang Amerika “asli” rasa sakit diterima secara tenang dan tabah
b. dalam menghadapi penyakit orang berbahasa Spanyol cenderung menggunakan sistem medis tradisional
c. dalam kebudayaan orang Amerika keturunan Yahudi dan Italia rasa sakit harus dinyatakan secara emosional
d. dalam menghadapi simtom tertentu orang dari kelas atas cenderung lebih menyatakan dirinya sakit daripada orang kelas bawahJawaban: D. dalam menghadapi simtom tertentu orang dari kelas atas cenderung lebih menyatakan dirinya sakit daripada orang kelas bawah. Pernyataan bahwa dalam menghadapi simtom tertentu orang dari kelas atas cenderung lebih menyatakan dirinya sakit daripada orang kelas bawah dikemukakan oleh Koos.CONTOH SOAL DAN PEMBAHASAN CPNS KESEHATAN
4. Unsur yang membedakan kelompok para profesi (petugas kesehatan non-dokter) dengan kelompok profesi (dokter) adalah bahwa petugas kesehatan nondokter ….. a. tidak memiliki otoritas
b. memiliki otonomi profesional
c. perkerjaannya temasuk profesi
d. kurang responsif terhadap pasienJawaban : A. tidak memiliki otoritas, karena petugas kesehatan nondokter tidak memiliki otoritas.
– petugas kesehatan nondokter tidak memiliki otonomi pofesional 
– petugas kesehatan nondokter pekerjaannya termasuk dalam okupasi bukan profesi 
– petugas kesehatan nondokter lebih responsif terhadap pasienCONTOH SOAL DAN PEMBAHASAN CPNS KESEHATAN
5. Resiko terinfeksi HIV/AIDS antara lain dapat melalui hal-hal berikut ini, kecuali …. a. gaya hidup seks bebas
b. pemakaian jarum suntik bersama
c. mencuci tangan bersama penderita HIV/AIDS
d. infeksi janin dalam kandungan orang dengan HIV/AIDSJawaban C. mencuci tangan bersama penderita HIV/AIDS, karena mencuci tangan bersama penderita HIV/AIDS tidak terbukti menularkan HIV/AIDS.